Toyota Kijang Grand Extra yang sempat berjaya di jalanan raya seluruh Indonesia pada kisaran tahun 90 hingga 2000-an ternyata masih sangat menarik untuk di-gaya-in. Adalah Toha Ma’sum sang pemilik Toyota Kijang Biru lansiran 1996 ini, mendandani Kijang yang dahulunya adalah milik Almarhumah Adiknya menjadi sebuah minibus ceper yang keren banget diajak nongkrong keliling jakarta. Ada yang menarik dari mobil ini adalah rasa ketika dinaikin benar-benar gak bikin pegel dan bahkan masih bisa dinaikin sekeluarga tanpa ngerasain pegel-pegel – -tetep nikmat di ajak touring luar kota kemanapun aja.


1996 Toyota Kijang Grand Extra (Long Chassis)
transmisi: Manual
Velg: Eight Hole 17″ ET:-10 (8jj)
Ban: Accelera 195/40

Pemilik: Toha Ma’sum
Lokasi Tinggal: Bekasi Barat, Jawa Barat
Instagram ID: @tohamasum


 

KijangGrand_026
KijangGrand_033
KijangGrand_027
KijangGrand_034
KijangGrand_036
KijangGrand_039
KijangGrand_047
KijangGrand_037
KijangGrand_035
KijangGrand_030
KijangGrand_040
KijangGrand_044
KijangGrand_045
KijangGrand_042